Setelah sekian lama aku post lirik lagu dari vocaloid, aku malah lupa jelasin apa itu Vocaloid. And then i will explain it.
Ambil dari ~http://id.wikipedia.org/wiki/Vocaloid~
Contoh Anggota Vocaloid :
VOCALOID
1.Kaito
KAITO adalah Vocaloid laki-laki Jepang yang diciptakan oleh Crypton Future Media. Dia memanfaatkan mesin Vocaloid tua dikembangkan oleh YAMAHA. Dia mengklaim tempat dari vokal terakhir yang dirilis untuk mesin Vocaloid. KAITO merupakan VOCALOID laki-laki pertama. Suaranya berasal dari seorang laki-laki penyanyi Jepang Fuga Naoto. Ilustrasi dilakukan oleh Takashi Kawasaki.
2. MEIKO
Meiko adalah vocaloid yang gemar minum sake (?). Well, saya gak begitu tahu tentang MEIKO. Tapi saya cuma tahu Suara asalnya. Yaitu, Haigo MEIKO. Satu lagi, dia adalah VOCALOID wanita berbahasa Jepang yang pertama.
3. Leon
Dirilis tanggal 3 Maret 2004. Dia adalah Vocaloid laki-laki berbahasa Inggirs yang pertama (menurut saya XD). Saya juga gak begitu tahu tentang Leon. Pengisi suaranya masih misteri...
Vocaloid Inggris yang dirlis tanggal 26 Juli 2004. Selanjutnya saya gak tau .-.
VOCALOID2
Vocaloid2 lebih terkenal dibanding VOCALOID pertama. Karena di vocaloid2 ada sang diva kita! Yaitu.. Hatsune Miku!! Beberapa Vocaloid2:
1. Hatsune Miku (CV01)
Menurut Wikipedia, Hatsune Miku adalah :
Hatsune Miku (初音ミク) adalah produk perangkat lunak yang menghasilkan suara nyanyian wanita, dirilis 31 Agustus 2007 oleh salah satu anak perusahaan Yamaha Corporation, Crypton Future Media. Nama Hatsune Miku sendiri berasal dari bahasa Jepang yang berarti pertama (初 hatsu), suara (音 ne), dan masa depan Miku (ミク) yang merupakan nanori dari mirai (未来). Penggabungan kata-kata tersebut secara harfiah berarti "Suara Pertama Dari Masa Depan" karena dia adalah penyanyi pertama dari serangkaian penyanyi "Character Vocal Series" yang diproduksi oleh Crypton. Suara Miku berasal dari sampling suara Saki Fujita (藤田 咲 Fujita Saki), seorang pengisi suara dari Jepang. Hatsune Miku juga melakukan konser-konser di atas panggung sebagai proyeksi hologram
Hatsune Miku adalah Vocaloid generasi kedua yang dianggap paling populer di seluruh dunia. Sebuah versi update dari Miku yang disebut Hatsune Miku Append dirilis pada 30 April 2010, berisi 6 macam model suara dari Miku: soft (lembut), sweet (kekanakan), dark (dewasa), vivid (bersemangat), solid (tinggi), dan light (polos).
Tapi kalau menurut saya. Miku adalah Vocaloid yang imut dan pencinta Negi. Yang memiliki lagu yang sangat banyak. Walau Miku tidak nyata, Miku banyak dikenal di banyak negara.
2. Kagamine Rin & Ren (Len)
Menurut Wikipedia :
Kagamine Rin/Len (鏡音 リン · レン) adalah perangkat lunak musik komputer sintesis bunyi produksi Crypton Future Media. Perangkat lunak ini dirilis 27 Desember 2007 sebagai seri kedua Character Vocal Series mengikuti suksesnya seri pertama Hatsune Miku. Meskipun kalah laris dibandingkan Hatsune Miku, hingga bulan Juli 2008, produk ini sudah terjual 20.000 kopi.
Perangkat lunak ini memerlukan Vocaloid2 produksi Yamaha Corporation. Dari suara yang sudah direkam sebelumnya dalam pustaka suara (voice bank), vokal utama dan vokal latar dapat dihasilkan oleh komputer hanya dengan dengan memasukkan not dan lirik. Perangkat lunak ini diberi nama Kagamine Rin/Len karena berisi dua pustaka, suara laki-laki (Len) dan suara perempuan (Rin). Nama keluarga Kagamine, berasal dari kata Kagami (鏡, kaca) and Ne (音, suara). Sampling suara laki-laki/perempuan (Len/Rin) kedua-duanya berasal dari suara seiyu Asami Shimoda.
Menurut saya : Mereka adalah si kembar yang imoeth (?). Mereka imut bangeet. Len yang shota dan doyan pisang. Rin yang unyu pecinta jeruk.Mereka adalah vocaloid yang paling saya suka. Sampe-sampe voicebank mereka dari yang biasa, ver2, sampe ke append aku punya. Love you kagamine ♥
3. Megurine Luka
4. Prima
5. Gakupo
6. Big Al
Segitu dulu, tar dilanjutin sisa-sisa Vocaloid2 dan Vocaloid3
Ambil dari ~http://id.wikipedia.org/wiki/Vocaloid~
Vocaloid adalah perangkat lunak produksi Yamaha Corporation yang menghasilkan suara nyanyian manusia. Komposisi musik dan lirik dimasukkan di layar penyunting sesuai nyanyian dan iringan musik yang diingini. Suara nyanyian diambil dari "pustaka suara" yang berisi sampling rekaman suara dari penyanyi sebenarnya. Lirik lagu dinyanyikan dalam bahasa Inggris atau bahasa Jepang.
Yamaha tidak menjual Vocaloid secara terpisah, melainkan dibundel dengan pustaka suara produksi perusahaan pustaka suara yang mendapat lisensi Yamaha.Vocaloid berasal dari kata "vocal" dan "android".
Perangkat lunak ini pertama kali dirilis Yamaha pada 26 Februari 2003. Teknik yang dipakai adalah Penyambung dan Pembentuk Artikulasi Nyanyian dengan Domain Frekuensi (Frequency-Domain Singing Articulation Splicing and Shaping). Sampling rekaman suara penyanyi profesional diolah dengan metode domain frekuensi. Hasilnya dimasukkan ke dalam basis data"artikulasi nyanyian" yang berisi potongan suara dan teknik bernyanyi.Contoh Anggota Vocaloid :
VOCALOID
1.Kaito
KAITO adalah Vocaloid laki-laki Jepang yang diciptakan oleh Crypton Future Media. Dia memanfaatkan mesin Vocaloid tua dikembangkan oleh YAMAHA. Dia mengklaim tempat dari vokal terakhir yang dirilis untuk mesin Vocaloid. KAITO merupakan VOCALOID laki-laki pertama. Suaranya berasal dari seorang laki-laki penyanyi Jepang Fuga Naoto. Ilustrasi dilakukan oleh Takashi Kawasaki.
2. MEIKO
Meiko adalah vocaloid yang gemar minum sake (?). Well, saya gak begitu tahu tentang MEIKO. Tapi saya cuma tahu Suara asalnya. Yaitu, Haigo MEIKO. Satu lagi, dia adalah VOCALOID wanita berbahasa Jepang yang pertama.
3. Leon
Dirilis tanggal 3 Maret 2004. Dia adalah Vocaloid laki-laki berbahasa Inggirs yang pertama (menurut saya XD). Saya juga gak begitu tahu tentang Leon. Pengisi suaranya masih misteri...
3. Lola
Ini nih. Saya gak tau apa-apa tentang Lola. Gambarnya pun gak punya. Ya udah lewatin yaa?. Oh iya, dia dirilis tanggal 3 Maret 2004. Dan dia Vocaloid wanita pertama yang berbahasa Inggris #iniSihNamanyaTauTentangLola
4. Miriam
VOCALOID2
Vocaloid2 lebih terkenal dibanding VOCALOID pertama. Karena di vocaloid2 ada sang diva kita! Yaitu.. Hatsune Miku!! Beberapa Vocaloid2:
1. Hatsune Miku (CV01)
Menurut Wikipedia, Hatsune Miku adalah :
Hatsune Miku (初音ミク) adalah produk perangkat lunak yang menghasilkan suara nyanyian wanita, dirilis 31 Agustus 2007 oleh salah satu anak perusahaan Yamaha Corporation, Crypton Future Media. Nama Hatsune Miku sendiri berasal dari bahasa Jepang yang berarti pertama (初 hatsu), suara (音 ne), dan masa depan Miku (ミク) yang merupakan nanori dari mirai (未来). Penggabungan kata-kata tersebut secara harfiah berarti "Suara Pertama Dari Masa Depan" karena dia adalah penyanyi pertama dari serangkaian penyanyi "Character Vocal Series" yang diproduksi oleh Crypton. Suara Miku berasal dari sampling suara Saki Fujita (藤田 咲 Fujita Saki), seorang pengisi suara dari Jepang. Hatsune Miku juga melakukan konser-konser di atas panggung sebagai proyeksi hologram
Hatsune Miku adalah Vocaloid generasi kedua yang dianggap paling populer di seluruh dunia. Sebuah versi update dari Miku yang disebut Hatsune Miku Append dirilis pada 30 April 2010, berisi 6 macam model suara dari Miku: soft (lembut), sweet (kekanakan), dark (dewasa), vivid (bersemangat), solid (tinggi), dan light (polos).
Tapi kalau menurut saya. Miku adalah Vocaloid yang imut dan pencinta Negi. Yang memiliki lagu yang sangat banyak. Walau Miku tidak nyata, Miku banyak dikenal di banyak negara.
2. Kagamine Rin & Ren (Len)
Menurut Wikipedia :
Kagamine Rin/Len (鏡音 リン · レン) adalah perangkat lunak musik komputer sintesis bunyi produksi Crypton Future Media. Perangkat lunak ini dirilis 27 Desember 2007 sebagai seri kedua Character Vocal Series mengikuti suksesnya seri pertama Hatsune Miku. Meskipun kalah laris dibandingkan Hatsune Miku, hingga bulan Juli 2008, produk ini sudah terjual 20.000 kopi.
Perangkat lunak ini memerlukan Vocaloid2 produksi Yamaha Corporation. Dari suara yang sudah direkam sebelumnya dalam pustaka suara (voice bank), vokal utama dan vokal latar dapat dihasilkan oleh komputer hanya dengan dengan memasukkan not dan lirik. Perangkat lunak ini diberi nama Kagamine Rin/Len karena berisi dua pustaka, suara laki-laki (Len) dan suara perempuan (Rin). Nama keluarga Kagamine, berasal dari kata Kagami (鏡, kaca) and Ne (音, suara). Sampling suara laki-laki/perempuan (Len/Rin) kedua-duanya berasal dari suara seiyu Asami Shimoda.
Menurut saya : Mereka adalah si kembar yang imoeth (?). Mereka imut bangeet. Len yang shota dan doyan pisang. Rin yang unyu pecinta jeruk.Mereka adalah vocaloid yang paling saya suka. Sampe-sampe voicebank mereka dari yang biasa, ver2, sampe ke append aku punya. Love you kagamine ♥
3. Megurine Luka
4. Prima
5. Gakupo
6. Big Al
Segitu dulu, tar dilanjutin sisa-sisa Vocaloid2 dan Vocaloid3
4 komentar